Seorang lelaki yang diduga petugas garda depan Covid-19 di Malaysia peluk anak yang dibungkus plastik viral di media sosial. Laki-laki tersebut memeluk anak kecil berbaju merah muda yang terbungkus plastik bening.
Informasi yang beredar menyebutkan bahwa pria tersebut adalah seorang ayah yang sejak bertugas di garda terdepan Covid-19ama sekali belum pernah ketemu dengan anaknya itu.
Ia hanya bisa melepas kerinduannya dengan sang anak lewat telepon dan video call.
SUMBER : suara.com
0 Komentar